Weekly post

  • Posted by : Sang Pemburu Ilmu Monday, August 29, 2016

    1.       Jelaskan secara singkat sejarah computer?
    2.       Apa yang disebut dengan Komputer?
    3.       Sebutkan aplikasi-aplikasi yang termasuk dari Microsoft Office?
    4.       Sebutkan Min 10 tombol kombinasi pada Micosoft Word?
    5.       Jelaskan Cara merubah type teks pada excel dari General menjadi Currency pada Microsoft Excel?
    6.       Sebutkan rumus Formula pada Microsoft Excel?


    JAWABAN  :
    1.       Sejarah Perkembangan Komputer
    a.       Komputer Generasi I
    Pada generasi ini komputer memekai banyak sekali tabung hampa dengan ukuran yang sangat besar hingga memenuhi satu ruangan, dan komputer ini dinamakan ENIAC (Electronic Numerikal Itegrator and Computer).
    b.      Komputer Generasi II
    Penggunakan tabung hampa digantikan dengan transistor sehingga lebih menghemat tempat dan juga daya. Sejak generasi ini juga mulai bermunculan berbagai bahasa pemrograman seperti COBOL, ALGOL, dan  FOTRAN.  Komputer ini lebih dikenal dengan nama UNIVAV (Universal Aotomatic Computer).
    c.       Komputer Generasi III
    Seiring dengan sejarah perkembangan komputer, keberadaan transistor pada generasi sebelumnya telah digantikan dengan IC, dimana IC sendiri ditemukan oleh insinyur asala Texas yang bernama Jack Kilby pada tahun 1958. Pada generasi ini juga lahir microprocessor pertama yaitu interl 4004 pada tahun 1971.
    d.      Komputer Generasi IV
    Pada 1980 an muncul komputer generasi baru ditandai dengan munculnya LSI (Large Scale integration). Dimana ini merupakan peadatan ribuan IC menjadi sebuah chip. Kemudian LSI terus dikembagkan hingga lahirlah VLSI (Very Large Scale Integration).
    e.      Komputer Generasi V
    Komputer masa depan saat ini sedang terus dikembangkan dan inilah generasi yang sedang kita lalui. Contoh Komputer Generasi V antara lain : Laptop, PC, Handphone dll.

    2.       Komputer adalah suatu alat elektonik yang terdiri dari Software, Hardware yang  mampu melakukan beberapa tugas sebagai penerima input (perintah) dari User (Brainware), memproses input tadi sesuai dengan programnya (poses), menyimpan perintah-perintah dan hasil dari pengolahan, menyediakan output dalam bentuk informasi (hasil)

    3.       Microsoft Office Word, Microsoft Office Excel, Microsoft Office Power Point, Microsoft Office Outlook, Microsoft Office Access.

    4.       CTRL+X  = Cut : Mengambil teks/gambar
    CTRL+C = Copy : menduplikat teks/gambar
    CTRL+V = Paste : menyisipkan teks/gambar yang telah di-cut atau di-copy.
    CTRL+P = Cetak dokumen (membuka kotak dialog Print)
    CTRL+A = Menyorot seluruh isi dokumen
    CTRL+D = Mengubah format huruf. Ini akan memunculkan kotak dialog yang berkaitan dengan pemformatan huruf secara lengkap.
    CTRL+B = Menebalkan teks.
    CTRL+U = Menambahkan garis bawah.
    CTRL+I = Mengubah hurus menjadi miring.
    CTRL+E = Membuat teks menjadi rata tengah
    CTRL+J = Membuat teks menjadi rata kiri dan kanan
    CTRL+L = Membuat teks menjadi rata kiri
    CTRL+R = Membuat teks menjadi rata kanan
    CTRL+M = Menambah margin pada sebelah kiri
     5.       Langkah-langkah :
    a.       blok cell-cell excel yang ingin anda atur format angkanya
    b.      Kemudian klik kanan pada area cell yang terseleksi  tadi, lalu pilih Format Cells, sehingga akan tampil kotak dialog format cells
    -          Cara Mengatur Format Mata Uang Rupiah (Rp) dalam Excel
    -          Pada bagian tab menu Number, pilih Category Currency/Accounting
    -          Perhatikan pada bagian kotak kanan, pada pilihan Symbol anda cari dan pilih Rp Indonesian untuk menampilkan format rupiah ke dalam lembar kerja excel
    -          Klik OK dan silahkan lihat hasilnya.

    6.       Rumus Formula pada excel
    a.       SUM adalah rumus yang digunakan dalam proses penjumlahan.
    b.      SUBTOTAL berfungsi untuk pengurangan, pembagian, perkalian, rata-rata (prosentase) dan lain-lain.
    c.       Average berfungsi untuk menampilkan nilai rata-rata.
    d.      Count digunakan untuk menghitung banyaknya data argumen.
    e.      Max berfungsi untuk dapat mengetahui jumlah nilai tertinggi/maksimal dalam suatu kumpulan cell.
    f.        Min berfungsi untuk dapat mengetahui jumlah nilai terendah/minimal dalam suatu kumpulan cell.
    g.       IF berfungsi untuk penggunaan perumpamaan.
    h.      OR digunakan untuk menghasilkan nilai benar (true) jika salah satu argumen atau logical test benar (Pilihan atau yang nilainya benar).
    i.         NOR kebalikan dari OR

    j.        AND berfungsi untuk mengetahui nilai benar dari statement.

    Pembaca yang baik, berikan komentar, kritik dan saran demi tercapai kesempurnaan blog ini. Terima kasih atas kunjungannya

    0 comments

  • Copyright © - All Right Reserved

    MUTIARA HATI Powered by Blogger